. BAZNAS Bakal Bentuk UPZ Tiap Kecamatan - Dinas Kebudayaan, Pariwisata dan Kominfo Kota Samarinda
News Update :
## Saksikan dan ikutin..!!! FESTIVAL MAHAKAM XIII Tahun 2013 Pada Tanggal 01 - 03 Nopember 2013 di Tepian Mahakam Kota Samarinda ##

Selasa, 14 Mei 2013

BAZNAS Bakal Bentuk UPZ Tiap Kecamatan

SAMARINDA-Menghadapi datangnya bulan suci Ramadhan yang tinggal beberapa bulan lagi, Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kota Samarinda akan segera membentuk Unit Pengumpul Zakat (UPZ) di 10 Kecamatan. Menurut Ketua Baznas Kota Samarinda Asmuni Ali pembentukan UPZ ini juga sesuai edaran dari Dirjen Bims Islam dan Baznas Provinsi Kaltim, sehingga dengan dibentuknya UPZ nanti, artinya Baznas Kecamatan telah ditiadakan.”Untuk kepengurusannya kita harapakan pihak kecamatan dan Kepala KUA setempat bisa segera berkoordinasi. Sehingga apabila sudah dibentuk maka kami dari Baznas kota akan segera menerbitkan SK nya,”Kata Asmuni kepada wartawan kemarin (13/05).
Terbentuknya UPZ ini sendiri, menurutnya akan mendorong peningkatan ekonomi masayarakat di Kecamatan, karena jelas Asmuni tujuan dari pengumpulan zakat di UPZ adalah untuk dikelola dengan baik dan dapat didistribusikan kepada jamaah yang berhak menerimanya. “Sedangkan target pendistribusiannya nanti adalah bantuan produktif, sehingga penerima zakat tersebut dapat melakukan usaha yang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

© Copyright Dinas Kebudayaan, Pariwisata dan Kominfo Kota Samarinda 2010 -2011 | Design by Herdiansyah Hamzah | Published by Borneo Templates | Powered by Blogger.com.